Cara mudah membuat desain stempel di coreldraw X4

Membuat desain stempel di coreldraw X4


Apakah anda saat ini sedang merencanakan untuk membuat stempel ? ya, mungkin untuk keperluan stempel sekolah, stempel kantor, stempel instansi. pada psoting saya kali ini, akan saya tamppilkan tentang cara untuk membuat desain stempel yang mudah untuk anda terapkan. adapun langkah-langkah yang dapat anda ikuti dalam mendesain sebuah stempel adalah sebagai berikut ;


Cara mudah membuat desain stempel di coreldraw X4


  1. Buatlah objek lingkaran menggunakan ellipse tool, dengan diameter kira-kira 100 mm. untuk membuat lingkaran agar diameternya simetris terlebih dahulu saat membuatnya pada lingkaran tekan dan tahan tombol ctrl.
    Cara mudah membuat desain stempel di coreldraw X4
    Cara mudah membuat desain stempel di coreldraw X4
  2. Copy atau duplicate lingkaran tersebut, sehingga nantinya ada dua buah lingkaran, pada lingkaran hasil copy tadi atur diameternya menjadi 70.
    Cara mudah membuat desain stempel di coreldraw X4
  3. Untuk menempatkan ke dua buah object desain awal stempel tersebut, anda harus menempatkan pada posisi tengah atau centre. dengan cara select semua object lalu tekan tombol "c" dan "e" pada keyboard.
  4. Berikutnya anda membuat guide untuk text yang akan anda masukan di dalam stempel.dengan cara klik pada lingkaran diameter 70 tadi, lalu di copy, kemudian paste. atur lingkaran ke 3 ini dengan diameter 75 mm. tandai lingkaran 75 mm ini dengan warna lain, merah misalnya.
    Cara mudah membuat desain stempel di coreldraw X4
    Cara mudah membuat desain stempel di coreldraw X4
  5. Kini langkah selanjutnya adalah kita butuh 3/4 dari seluruh lingkaran merah. caranya, aktifkan lingkaran merah kemudian pada property bar pilih bentuk Arc.
    Cara mudah membuat desain stempel di coreldraw X4
    Cara mudah membuat desain stempel di coreldraw X4
  6. Gunakan shape tool untuk menarik ujung lingkaran merah.
  7. Buat satu guide untuk tulisan dibawah, dengan mengcopy lingkaran merah, kemudian dengan shape tool tarik sudutnya seperti berikut:
    Cara mudah membuat desain stempel di coreldraw X4
    Cara mudah membuat desain stempel di coreldraw X4
  8. Sekarang Ketik Teks pada desain stempel : PT. SUMBER MURIA CERAMICS, Font yang saya gunakan type: ARIAL BLACK. Size: 24. Aktifkan lingkaran tersebut dan klik menu TEXT >> Fit Text To Path.
    Cara mudah membuat desain stempel di coreldraw X4
    Cara mudah membuat desain stempel di coreldraw X4
  9. Pada teks bagian bawah sama caranya dengan cara diatas, ketikkan teks "KUDUS"
  10. Hilangkan warna merah pada lingkaran guide, dengan cara aktifkan / klik gluide tersebut menggunakan shape tool kemudian, klik kanan icon paling atas pada color palete.
    Cara mudah membuat desain stempel di coreldraw X4
    Cara mudah membuat desain stempel di coreldraw X4
  11. Beri tanda bintang diantara teks, atau pertebal beberapa point.
  12. Tambahkan text "SMC" pada bagian tengahnya.
  13. Hasil akhir stempel yang anda buat akan terlihat seperti ini.
    Cara mudah membuat desain stempel di coreldraw X4
    Cara mudah membuat desain stempel di coreldraw X4

Demikian artikel tentang Cara mudah membuat desain stempel di coreldraw X4. selamat mencoba semoga bermanfaat.


1 Response to "Cara mudah membuat desain stempel di coreldraw X4"

  1. Wih keren logonya gan, ane mau coba bikin logo kayak gini gan

    ReplyDelete

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel